Fapet Journal

Portal the most complete Animal Science Journals produced by Lecturers in the Faculty of Animal Science, Brawijaya University.

Tracer Study

The results of the tracer study to improve the quality of the internal and external fapet UB. We absolutely guarantee the confidentiality of the information provided.

Download Form

Collection of Faculty of Animal Husbandry Forms.

Penerbit

Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya

Admin SIMITA

Information System for Specialization and Final Project.

Complaint

Complaints that are submitted will be conveyed to related work units through the leadership of Universitas Brawijaya. All complaints will be managed by PIDK (Information, Documentation and Complaints Center).

Repository

A collection of journal manuscripts for undergraduate students of Faculty of Animal Science, Brawijaya University.

PKKMABA

Information Portal for Introduction to Campus Life.

Fapet UB Slides

PowerPoint templatesto boost your presentations

Kuesioner Tracer Study Bagi Stakeholders

Survey ini digunakan sebagai bahan evaluasi kinerja lulusan serta wujud nyata untuk meningkatkan mutu lulusan.

Laporan Tracer Study

Tracer Study laporan dari tahun 2016, 2017 dan 2018

Informasi Seminar Hasil

Informasi Seminar Hasil terbaru mahasiswa program Sarjana Peternakan Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya

Laporan Akhir Pembentukan Klaster Sapi Potong oleh RG Ternak Pedaging

Laporan Akhir Pembentukan Klaster Sapi Potong oleh RG Ternak Pedaging

Selasa, 29 Desember 2020
Oleh : Humas FapetUB

 Kelompok Riset Grup Ternak Pedaging Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (Fapet UB) telah sukses membentuk klaster pembiakan sapi potong di Desa Senggreng Kecamatan Sumber Pucung Kabupaten Malang.

Sejak awal tahun 2020 mereka telah membentuk kelompok peternak pembiakan sapi potong, merubah sistem pemeliharaan secara professional, serta mengajari metode penanaman pakan ternak.

Disamping itu tim juga memberikan bantuan peralatan pengolahan pakan yang dipergunakan untuk membuat pakan konsentrat dan komplit feed secara mandiri berbasis pakan lokal.

Laporan kinerja tersebut dipresentasikan oleh Prof. Dr. Ir. Trinil Susilawati, MS, IPU, ASEAN.Eng  dan Rizki Pratiwi, S.Pt, M.Sc, Ph.D dihadapan pimpinan Bank Indonesia Perwakilan Malang beserta staf, Senin (28/12/2020). Pasalnya pembentukan klaster sapi potong adalah program kerja tim RG ternak pedaging bekerjasama dengan Bank Indonesia.

“Kami merasa puas dengan kinerja tim selama satu tahun ini. Kegiatan selanjutnya di tahun depan adalah memecahkan permasalahan-permasalahan yang telah kami identifikasi sepanjang perjalanan.” Ungkap Trinil (Nien/dta)

 

Posted in Berita