Fapet Journal

Portal the most complete Animal Science Journals produced by Lecturers in the Faculty of Animal Science, Brawijaya University.

Tracer Study

The results of the tracer study to improve the quality of the internal and external fapet UB. We absolutely guarantee the confidentiality of the information provided.

Download Form

Collection of Faculty of Animal Husbandry Forms.

Penerbit

Penerbit Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya

Admin SIMITA

Information System for Specialization and Final Project.

Complaint

Complaints that are submitted will be conveyed to related work units through the leadership of Universitas Brawijaya. All complaints will be managed by PIDK (Information, Documentation and Complaints Center).

Repository

A collection of journal manuscripts for undergraduate students of Faculty of Animal Science, Brawijaya University.

PKKMABA

Information Portal for Introduction to Campus Life.

Fapet UB Slides

PowerPoint templatesto boost your presentations

Kuesioner Tracer Study Bagi Stakeholders

Survey ini digunakan sebagai bahan evaluasi kinerja lulusan serta wujud nyata untuk meningkatkan mutu lulusan.

Laporan Tracer Study

Tracer Study laporan dari tahun 2016, 2017 dan 2018

Informasi Seminar Hasil

Informasi Seminar Hasil terbaru mahasiswa program Sarjana Peternakan Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya

Kembangkan aditif pakan hasil by-product dari kelapa sawit FAPET UB Sepakati Kerjasama denga PT. Nutri Pro Prima Asia

Kembangkan aditif pakan hasil by-product dari kelapa sawit FAPET UB Sepakati Kerjasama denga PT. Nutri Pro Prima Asia

Senin, 13 November 2023
Oleh : Admin Fapet

Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya (FAPET UB) menjalin kerjasama dengan PT. Nutri Pro Prima Asia. Naskah Kesepakatan ditandatangani oleh Prof. M. Halim Natsir (Dekan Fakultas Peternakan, Universitas Brawijaya) dengan Bapak TjiptoHadiono Lasmono selaku General Manager of Gawl Oleochemicals. (Senin, 13/11/2023).

Kedua perjanjian tersebut akan dilangsungkan selama lima tahun. Ruang lingkup kerjasama meliputi pengembangan kerjasama penelitian (research collaboration), produk, kegiatan kuliah dosen tamu (visiting lecturer), serta kegiatan tri dharma lainnya yang bermanfaat bagi kedua belah pihak. Perusahaan yang terletak di kawasan industri manyar Gresik tersebut tengah mengembangkan additif pakan yang berasal dari by-product kelapa sawit. Menurut Dekan Fapet UB kelapa sawit banyak menghasilkan hasil samping ternak yang bisa digunakan sebagai pakan ternak hingga menjadi Biodiesel.

Pohon sawit akan menghasilkan tandan buah sawit kemudian menghasilkan crude palm oil (CPO) crude palm kernel oil (CPKO), Refined Bleached Deodorized Palm Oil (RBDPO) yakni terdiri atas biodiesel, olein (minyak goreng), dan stearin (Margarin). Dilanjutkan dengan Palm Fatty acid distillate (PFAD) yang nantinya akan menghasilkan CASalt, dimana produk ini sudah tembus hingga ke US tutur selaku General Manager of Gawl Oleochemicals.

Saat ini Indonesia telah memasuki era perdagangan karbon, dimana negara harus menjamin kehidupan dan lingkungan yang layak bagi warga negaranya dan menjadi dasar komitmen Indonesia untuk pengendalian perubahan iklim, sejalan dengan itu Indonesia berkomitmen tinggi untuk mengurangi emisi Gas Rumah Kaca (GRK) Nasional dan berperan dalam mengurangi emisi GRK secara global. (AEO)

Posted in Berita